in

20 Orang Lolos Calon Bawaslu Bandar Lampung, Dua Petahana Gugur

BANDAR LAMPUNG – Timsel Calon Anggota Bawaslu Kota Bandar Lampung periode 2023-2028 akhirnya mengumumkan nama-nama calon yang lulus tes tertulis dan psikologi.

Timsel mengumumkan, dari 74 nama calon yang sebelumnya lulus berkas administrasi, hanya 20 yang lulus tes tertulis dan psikologi. Yang mengejutkan, ada nama petahana yang tak lolos. Termasuk Ketua Bawaslu Bandar Lampung saat ini, Candrawansyah. Kemudian Gistiawan, anggota Bawaslu Kota Bandar Lampung yang saat ini masuk 8 besar calon anggota Bawaslu Provinsi Lampung.

Kemudian ada juga dua nama wartawan senior yang tidak masuk 20 besar. Mereka adalah Nila Karnila dan Adolf Ayatullah Indrajaya.

Berikut nama-nama calon anggota Bawaslu Kota Bandarlampung Periode 2023-2028 yang masuk 20 besar; Yahnu Wiguno Sanyoto, Hasanuddin Alam,     Muhammad Muhyi, Yusni Ilham, Debi Oktarian,    Burhibani, S.IP, Hero Berto Hamonang Lubis, Sari Widyastuti, Apriliwanda, Oddy Marsa JP, SH., MH.

Kemudian Budi Yulizar, Ade Wawan, SS., M.Pd.I, Aldo Muhammad Anggarivo S.H, Mantaria Putra, Juwita, SH., MM. Nico Noviansyah,Febri Tri Harista, Muhammad Rizky Widhiarto,Samsu Rohman, hingga Mahmud Afrizani.

Sebelumnya ada 74 nama calon anggota Bawaslu Kota Bandarlampung yang dinyatakan timsel lulus administrasi dan layak ikut tes tertulis yang dilakukan Senin, 26 Juni 2023 sampai 27 Juni 2023 di UPT BKN Lampung, yang beralamat di Jl. Nusa Indah I No. 02A, Sumur Batu, Teluk Betung Utara, Kota Bandar Lampung.

Ke 74 Nama Calon anggota Bawaslu Kota Bandarlampung yang lulus administrasi itu adalah,

Pertama,  Riezky Arfandy, Idiyanto, Remon Firnandus, Marsah, Hero Berto Hamonang Lubis, Busroni, Oddy Marsa JP, SH., MH., Ade Wawan., SS., M.Pd.I, Danial dan Muhammad Asep Setiawan.

Selanjutnya, Desty Efriyani, Andri Trisko, S.H.,M.H., Wayan Saka, Zulkarnain, Doli Iskandar, Aldo Muhammad Anggarivo, S.H., Linawati, M.Pd.I, Debi Oktarian, Yahnu Wiguno Sanyoto dan Neni Saryati.

Kemudian, Hamdani, Rosdi, Hadi Saputra, S.H., Jumli Afrizal, Febri Tri Harista, Samsu Rohman, Candrawansah, Nila Karnila, Salda Andala, Yusni Ilham dan Dio Febrian Bella Pratama.

Lalu, Gistiawan, SH., MH, Sulastri S.Pd.I, Carles Sinatra, SP.,S.E, Mantaria Putra, Adolf Ayatullah Indrajaya, Apriliwanda, Muhammad Eki Alfarisy, Hasanuddin Alam, SP, Herman Saputra SE, Muhammad Muhyi dan Dodi Susilo.

Seterusnya, Dhany Darmawan, Akhmad Firdaus, Fiqih Alhusni Tjindarbumi, Gharas Umara, Ahmad Manggedi, Riki Haryanto, Mahmud Afrizani, Sugiono, Alwansyah, Nidi, Dea Resty Noventa, Adhitiya Rifki, dan Septarina.

Terakhir, Burhibani, S.IP, Juwita, SH.,MM, Adiontama, Muhammad Rizky Widhiarto, Andi Ismail Yusuf, S.I.Kom, Ismail Marzuki, Denny Saputra, Hj. Ratnawati, Fikri Sulaiman, Heri Muryanto dan Andi Irawan.

Serta, Taufik Wijaya, Budi Yulizar, Sari Widyastuti, Ahmad Mutoi, Tutri Desiwati, Ujang Gani, S.H., Nico Noviansyah dan Tria Widianti.(red)

Written by saf

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

GIPHY App Key not set. Please check settings

INA Akuisisi Pengelolaan Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar dari PT Hutama Karya

Jadi Tersangka, Jabatan Hasbi Hasan Dicopot